Lamongan//suaraglobal.id, Anggota Polsek Sekaran melaksanakan kegiatan patroli di Perbankan, (26/05/24).
Kegiatan patroli di Perbankan itu bertujuan untuk menjaga keamanan dan kenyamanan.
Kapolsek Sekaran Iptu Kharis Ubaidillah S,Sos, M,H, menuturkan kegiatan patroli tersebut.
Dalam kegiatan tersebut anggota Polsek Sekaran Bripda Fernanda menyampaikan himbauan kepada masyarakat
“Kita mengajak para nasabah untuk berhati-hati bila membawa uang banyak jangan sampai sendirian,” tuturnya.
“Patroli di Perbankan ini rutin dilaksanakan. Patroli tersebut dilaksanakan siang dan pada malam hari.” ucapnya.
Hal itu bertujuan untuk mencegah terjadinya hal yang tidak diinginkan. “Kegiatan patroli di Perbankan ini rutin dilaksanakan untuk menjaga keamanan dan kenyamanan,” jelasnya.
(Zam)